Kartu ATM Tertelan di Mesin ATM BNI Haruskah Buat Surat Hilang? |
Tanya:
Kartu ATM tertelan di mesin ATM BNI haruskah buat surat hilang?
Jawab:
Untuk kasus kartu ATM tertelan di mesin ATM BNI dan nasabah ingin membuat kartu ATM baru tidak perlu membuat surat hilang dari kepolisian. Silakan datang ke kantor cabang tempat buka rekening tabungan dengan membawa buku rekening tabungan serta kartu identitas diri KTP asli nanti akan dibantu oleh customer service.
Baca juga: Apakah BNI Masuk ke Dalam ATM Link Himbara?
0 Response to "Kartu ATM Tertelan di Mesin ATM BNI Haruskah Buat Surat Hilang?"
Posting Komentar